Komisi X Dorong Sistem PJJ Dikaji Kembali

Rinaldi Aban

Agustina mengatakan pelaksanaan PJJ membutuhkan sarana dan prarasarana pendukung yang memadai.

Suara.com - Wakil Ketua Komisi X Agustina Wilujeng menilai kebijakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di masa pandemi Covid-19 kurang efektif, karena sarana dan prasarana penunjang yang belum memadai, sehingga memberatkan siswa dan Orangtua murid.

Agustina mengatakan pelaksanaan PJJ membutuhkan sarana dan prarasarana pendukung yang memadai. Namun, pemerintah belum menyiapkan sarana dan prarasarana tersebut. Selain itu, kurikulum yang ada belum menunjang PJJ. (DPR)


Twitter Dpr

Parlementaria

Berita, fakta dan informasi mengenai seputar yang terjadi di DPR-RI