Komisi V Sebut Selat Malaka Berpotensi PNBP

Rinaldi Aban

Syahrul menyampaikan Selat Malaka memiliki potensi untuk mendapatkan penghasilan negara bukan pajak.

Suara.com - Kapal-kapal asing melalui jalur transportasi Selat Malaka yang sebagian besarnya berada di Indonesia.  Hal ini berpotensi memberikan penghasilan negara Non Pajak, namun ternyata Indonesia hanya mendapatkan persentase terkecil dibandingkan negara tetangga.

Anggota Komisi V Syahrul Aidi Maazat menyampaikan Selat Malaka memiliki potensi untuk mendapatkan penghasilan negara bukan pajak, namun potensi ini dinilai kurang diberdayakan sehingga perlu menjadi perhatian Kementerian Perhubungan dalam memaksimalkannya. (DPR RI)


Twitter Dpr

Parlementaria

Berita, fakta dan informasi mengenai seputar yang terjadi di DPR-RI