Komisi VII Soroti Pengelolaan Limbah di PLTU Punagaya

Rinaldi Aban

Pengawasan tersebut dimaksudkan untuk memastikan kedua jenis limbah dikelola dengan baik.

Suara.com - Anggota Komisi VII Andi Yuliani Paris menyatakan penanganan limbah di PLTU Punagaya, Sulawesi Selatan menjadi hal yang tidak kalah penting dengan menyoroti pengelolalan limbah Fly Ash dan Bottom Ash. (DPR)