Jelang Lebaran, Komisi VI Minta Pemerintah Dapat Kendalikan Harga Sembako

Rinaldi Aban

Azam Azman mengatakan harga komoditas harus dijaga agar tidak terlalu rendah.

Suara.com - Menjelang Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran Komisi VI meminta Pemerintah dapat mengendalikan stok dan harga sembako, supaya dapat terjangkau oleh masyarakat. Wakil Ketua Komisi VI Azam Azman mengatakan harga komoditas harus dijaga agar tidak terlalu rendah. (DPR)


Twitter Dpr

Parlementaria

Berita, fakta dan informasi mengenai seputar yang terjadi di DPR-RI