Baleg Pastikan Pembahasan RUU Ciptaker Terkait Pers Terbuka

Rinaldi Aban

Willy membenarkan pentingnya kemandirian dan kebebasan pers dalam kehidupan berdemokrasi.

Suara.com - Badan Legislasi (Baleg) memastikan terbuka dalam pembahasan RUU Omnibus Law cipta kerja termasuk pasal yang terkait pers.

Wakil Ketua Baleg Willy Aditya membenarkan pentingnya kemandirian dan kebebasan pers dalam kehidupan berdemokrasi,dimana media memainkan peran penting terhadap pembentukan opini di publik. (DPR)


Twitter Dpr

Parlementaria

Berita, fakta dan informasi mengenai seputar yang terjadi di DPR-RI