Tekan Penularan Kasus DBD, Komisi IX Apresiasi Penerapan Metode Wolbachia

Rinaldi Aban

DBD merupakan penyakit endemis di Kabupaten Sleman.

Suara.com - Tim Kunjungan Kerja Spesifik Komisi IX DPR RI yang dipimpin Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Ansory Siregar menggelar pertemuan dengan Bupati Sleman, Direktur Utama BPJS Kesehatan, Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (Dirjen P2P) Kemenkes RI, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi D.I.Y., Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman, Perwakilan Pusat Kedokteran Tropis FKKMK UGM dan World Mosquito Program (WMP).

Demam Dengeu dan Demam Berdarah Dengeu (DBD) merupakan penyakit endemis di Kabupaten Sleman. Komisi IX DPR RI mengapresiasi terhadap penerapan Metode Wolbachia untuk menekan tingkat penularan kasus DBD. Wolbachia berasal dari bakteri alami yang terdapat dalam 60% jenis serangga. (Youtube DPR RI)


Twitter Dpr

Parlementaria

Berita, fakta dan informasi mengenai seputar yang terjadi di DPR-RI