Komisi V: Minta Pemerintah Awasi Fasilitas dan Transportasi Umum Jelang Nataru

Rinaldi Aban

Sumail pun meminta agar pemerintah bisa memastikan seluruh fasilitas dan transportasi umum bisa dipergunakan oleh masyarakat.

Suara.com - Anggota Komisi V DPR RI, Sumail Abdullah meminta pemerintah untuk mempersiapkan sarana penunjang menjelang momen Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru). Pada hari besar tersebut diketahui, mobilisasi masyarakat akan cukup padat.

Sumail pun meminta agar pemerintah bisa memastikan seluruh fasilitas dan transportasi umum bisa dipergunakan oleh masyarakat. Jangan sampai kata Sumail, masyarakat jadi kesulitan untuk melakukan aktivitasnya dalam momen Nataru. (DPR RI)


Twitter Dpr

Parlementaria

Berita, fakta dan informasi mengenai seputar yang terjadi di DPR-RI